Idgham secara bahasa berarti meleburkan atau memasukan, dalam hukum nun mati, idham berarti meleburkan nun mati/tanwin,jadi cara membaca Idgham Bighunnah adalah menggabungkan bunyi nun sukun atau tanwin ke huruf Idgham dengan didengungkan selama satu alif.
Idgham Bigunnah
Ghunah berarti dengung, Idgham bighunnah adalah meleburkan nun mati atau tanwin di sertai dengan dengung, Terjadi jika nun mati/tanwin bertemu dengan huruf idgham bigunnah yakni :
ي ن م و
contoh idgham bigunnah :
Pembahasan Kedua: Idgham Bilagunnah
Idgham Bilaghunnah yaitu memasukan/meleburkan nun mati dan tanwin (idgham) tanpa di sertai dengan dengung. Terjadi jika nun mati/tanwin bertemu dengan huruf idgham bilagunnah yakni :
contoh idgham bilagunnah :Idgham Bilaghunnah yaitu memasukan/meleburkan nun mati dan tanwin (idgham) tanpa di sertai dengan dengung. Terjadi jika nun mati/tanwin bertemu dengan huruf idgham bilagunnah yakni :
Qalqalah
Mad Thabi’i
Mad Thabi’i
Mad Thabi’i adalah apabila ada huruf hijaiah yang berharakat fathah bertemu dengan alif ( أ ), huruf hijaiah yang berharakat kasrah bertemu dengan ya’ ( ي) mati, dan huruf hijaiah yang berharakat dhomah bertemu dengan wau ( وْ ). Panjangnya satu alif atau dua harakat.
Misalnya : مُفْسِدِينَIqlab
Iqlab yaitu mengganti huruf nun mati atau tanwin menjadi seperti suara huruf mim mati, jika nun mati atau tanwin bertemu dengan huruf Ba, kadar panjangnya 2 harakat
penulisan iqlab juga sering diberi tanda dengan huruf mim kecil
0 komentar:
Posting Komentar